Nastar Cengkeh

Resep Nastar Cengkeh

Whenie Beckham

Whenie Beckham

5.0

(2 Rating)

Nastar jadoel yang enak karena ada wangi cengkehnya.

Bahan Utama

250 gram butter

350 gram tepung terigu protein rendah, ayak

80 gram gula halus

2 butir telur

1 sdt vanili bubuk

2 sdm susu bubuk

Pelengkap:

Cengkeh secukupnya

Selai nanas secukupnya

Olesan:

2 butir kuning telur omega

2 sdm susu kental manis

2 sdm minyak goreng

Alat & Perlengkapan

Loyang

Oven

Advertisement

Cara Membuat

Aduk / mixer butter, gula, vanili hingga tercampur rata, jangan dikocok hingga terlalu mengembang.

Langkah 1

Aduk / mixer butter, gula, vanili hingga tercampur rata, jangan dikocok hingga terlalu mengembang.

Kemudian masukkan telur satu per satu sambil diaduk hingga rata.

Langkah 2

Kemudian masukkan telur satu per satu sambil diaduk hingga rata.

Masukkan tepung terigu sedikit demi sedikit sambil diaduk.

Langkah 3

Masukkan tepung terigu sedikit demi sedikit sambil diaduk.

Aduk rata hingga adonan bisa dibentuk.

Langkah 4

Aduk rata hingga adonan bisa dibentuk.

Ambil sedikit adonan (½ sdt), lalu isi dengan selai nanas, bulat-bulatkan, lalu tata di atas loyang. Kemudian beri cengkeh di atasnya. Panggang di oven hingga ¾ matang.

Langkah 5

Ambil sedikit adonan (½ sdt), lalu isi dengan selai nanas, bulat-bulatkan, lalu tata di atas loyang. Kemudian beri cengkeh di atasnya. Panggang di oven hingga ¾ matang.

Keluarkan dari oven, biarkan hingga uap panasnya hilang, lalu olesi dengan bahan olesan.

Langkah 6

Keluarkan dari oven, biarkan hingga uap panasnya hilang, lalu olesi dengan bahan olesan.

Panggang kembali hingga nastar matang. Keluarkan dari oven, kemudian dinginkan. Jika sudah dingin, simpan di toples kedap udara agar nastar awet. Lalu sajikan.

Langkah 7

Panggang kembali hingga nastar matang. Keluarkan dari oven, kemudian dinginkan. Jika sudah dingin, simpan di toples kedap udara agar nastar awet. Lalu sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement