Nastar Keju Isi Selai Coklat

Resep Nastar Keju Isi Selai Coklat

Laila Fitria

Laila Fitria

5.0

(1 Rating)

Karena gak punya selai nanas, jadi aku ganti selai coklat. Menurutku rasanya lebih enak.

Bahan Utama

75 gr Butter Dingin

75 gr Margarin Dingin

1 butir Kuning Telur

1 sdm Gula Halus

200 gr Tepung Terigu

27 gr Susu Bubuk

100 gr Keju Cheddar Parut

Isian Dan Topping

Selai coklat secukupnya

Keju cheddar parut secukupnya

Bahan olesan

1 butir Kuning Telur

1 sdm Susu Cair

Alat & Perlengkapan

Loyang

Oven

Advertisement

Cara Membuat

Mixer butter, margarin dan kuning telur hingga tercampur rata.

Langkah 1

Mixer butter, margarin dan kuning telur hingga tercampur rata.

Tambahkan gula halus, susu bubuk, tepung terigu dan keju cheddar parut.

Langkah 2

Tambahkan gula halus, susu bubuk, tepung terigu dan keju cheddar parut.

Uleni hingga tercampur rata.

Langkah 3

Uleni hingga tercampur rata.

Ambil sedikit adonan ±7 gr, bentuk bulat dan pipihkan. Tambahkan isian selai coklat ditengahnya. Bungkus dan bentuk bulat. Lakukan hingga habis.

Langkah 4

Ambil sedikit adonan ±7 gr, bentuk bulat dan pipihkan. Tambahkan isian selai coklat ditengahnya. Bungkus dan bentuk bulat. Lakukan hingga habis.

Aduk rata bahan olesan.

Langkah 5

Aduk rata bahan olesan.

Tata nastar di atas loyang yang sudah dialas baking paper. Oles dengan kuning telur dan taburi dengan keju cheddar parut.

Langkah 6

Tata nastar di atas loyang yang sudah dialas baking paper. Oles dengan kuning telur dan taburi dengan keju cheddar parut.

Panaskan oven selama 10 menit dengan suhu 150°C. Panggang dalam oven dengan suhu 150°C selama 25-30 menit atau sampai matang. Biarkan dingin, simpan dalam toples. Sajikan.

Langkah 7

Panaskan oven selama 10 menit dengan suhu 150°C. Panggang dalam oven dengan suhu 150°C selama 25-30 menit atau sampai matang. Biarkan dingin, simpan dalam toples. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement