Nila Goreng Marinasi #INDONESIAKAYA

Resep Nila Goreng Marinasi #INDONESIAKAYA

Nungki Wardani

Nungki Wardani

4.0

(1 Rating)

Cara goreng ikan ala chef rudi dengan marinasi, rasanya enak.

Bahan Utama

5 ekor ikan nila / mujair

1 buah jeruk nipis

Minyak goreng

Bumbu Marinasi:

1 siung bawang putih

2 cm kunyit

2 cm jahe

1 sdt ketumbar

1 sdt garam

3 sdm air untuk melarutkan bumbu

Advertisement

Cara Membuat

Bersihkan ikan, cuci, kerat-kerat lalu olesi dengan air jeruk nipis dan garam untuk menghilangkan bau amis. Diamkan 10 menit cuci bersih ikan.

Langkah 1

Bersihkan ikan, cuci, kerat-kerat lalu olesi dengan air jeruk nipis dan garam untuk menghilangkan bau amis. Diamkan 10 menit cuci bersih ikan.

Haluskan bawang putih, jahe, kunyit, ketumbar, dan garam.

Langkah 2

Haluskan bawang putih, jahe, kunyit, ketumbar, dan garam.

Larutkan bumbu halus dengan 3 sdm air aduk rata.

Langkah 3

Larutkan bumbu halus dengan 3 sdm air aduk rata.

Goreng ikan dengan api sedang.

Langkah 4

Goreng ikan dengan api sedang.

Balik ikan jika sudah setengah matang, lalu masukkan bumbu marinasi secukupnya.

Langkah 5

Balik ikan jika sudah setengah matang, lalu masukkan bumbu marinasi secukupnya.

Goreng sampai kering berwarna coklat kekuningan tapi tidak gosong. Goreng sampai ikan habis.

Langkah 6

Goreng sampai kering berwarna coklat kekuningan tapi tidak gosong. Goreng sampai ikan habis.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement