Resep Nugget Ikan

Yummy Official

Yummy Official

4.0

(70 Rating)

45 mnt

Rp 40.000

Tanpa Babi

Porsi 6-10 orang

Bahan Utama

250 gr Daging Ikan Tuna/Tongkol

100 gr Tahu Putih

2 btr Merah Telur dan 1 btr Telur

1 sdm Bawang Putih Bubuk

½ sdt Garam

1 sdt Penyedap Jamur

½ sdt Merica

50 gr Bayam, siangi

100 gr Tepung Terigu

3 btr Putih Telur

200 gr Tepung Panir

Minyak untuk menggoreng

Alat & Perlengkapan

Food Processor

Advertisement

Cara Membuat

Masukkan daging ikan, tahu, bawang putih bubuk, garam, merica, penyedap jamur dan merah telur ke dalam food processor. Haluskan hingga halus.

Langkah 1

Masukkan daging ikan, tahu, bawang putih bubuk, garam, merica, penyedap jamur dan merah telur ke dalam food processor. Haluskan hingga halus.

Masukkan potongan daun bayam, lalu haluskan hinggga merata.

Langkah 2

Masukkan potongan daun bayam, lalu haluskan hinggga merata.

Bentuk adonan, lalu balur dengan tepung terigu, celup dengan putih telur, lalu lapisi dengan tepung panir.

Langkah 3

Bentuk adonan, lalu balur dengan tepung terigu, celup dengan putih telur, lalu lapisi dengan tepung panir.

Goreng nugget ikan dalam minyak panas dengan api kecil. Masak hingga kecoklatan.

Langkah 4

Goreng nugget ikan dalam minyak panas dengan api kecil. Masak hingga kecoklatan.

Sajikan untuk bekal sekolah anak.

Langkah 5

Sajikan untuk bekal sekolah anak.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Rinka Loumitha

Rinka Loumitha

Nugget Ikan

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Hai chef ini enyak banget aku pakai ikan kakap enak juga 😍 #Rec...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Nugget Ikan

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement