Odading Viral Yummy

Resep Odading Viral Yummy

Annie Aprilia

Annie Aprilia

4.0

(4 Rating)

Makanan jadul yang viral.

Bahan Utama

Bahan Biang :

1 sdt ragi instan

1 sdt gula pasir

75 ml air hangat

Bahan Adonan :

250 gram tepung serba guna

1 butir telur

70 gram gula pasir

2 sdm margarin

1/2 sdt garam

Bahan Taburan :

Wijen secukupnya

Alat & Perlengkapan

Bowl

Wajan

Advertisement

Cara Membuat

Campur semua bahan biang. Aduk dan diamkan 15 menit sampai berbusa.

Langkah 1

Campur semua bahan biang. Aduk dan diamkan 15 menit sampai berbusa.

Campur bahan adonan kecuali margarin. Tambahkan bahan biang. Mix sampai rata.

Langkah 2

Campur bahan adonan kecuali margarin. Tambahkan bahan biang. Mix sampai rata.

Setelah rata tambahkan margarin. Mix kembali sampai adonan elastis dan benar-benar rata. Adonan akan terasa lengket.

Langkah 3

Setelah rata tambahkan margarin. Mix kembali sampai adonan elastis dan benar-benar rata. Adonan akan terasa lengket.

Bulatkan adonan lalu letak dalam bowl. Tutup dengan kain dan istirahatkan selama 1 jam.

Langkah 4

Bulatkan adonan lalu letak dalam bowl. Tutup dengan kain dan istirahatkan selama 1 jam.

Setelah 1 jam, kempiskan adonan dengan cara di tinju.

Langkah 5

Setelah 1 jam, kempiskan adonan dengan cara di tinju.

Beri alas silicon dengan sedikit taburan tepung. Pipihkan adonan kemudian potong-potong memanjang.

Langkah 6

Beri alas silicon dengan sedikit taburan tepung. Pipihkan adonan kemudian potong-potong memanjang.

Olesi permukaan dengan air, beri taburan wijen dan kemudian potong kotak-kotak.

Langkah 7

Olesi permukaan dengan air, beri taburan wijen dan kemudian potong kotak-kotak.

Panaskan secukupnya minyak dalam wajan. Goreng odading dengan api sedang sampai matang. Bolak balik. Angkat dah sajikan hangat.

Langkah 8

Panaskan secukupnya minyak dalam wajan. Goreng odading dengan api sedang sampai matang. Bolak balik. Angkat dah sajikan hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement