Onigiri Ayam Jamur

Onigiri Ayam Jamur

Annisaa T.K

Annisaa T.K

4.0

(3 Rating)

Untuk bekal piknik atau bekal sekolah dan kantor, sangat praktis.

Bahan Utama

500 gr nasi pulen

2 sdm wijen sangrai

Nori secukupnya

Bahan isian

250 gr ayam suwir

100 gr jamur kancing

2 ruas jahe geprek

1/2 buah bawang bombai

2 siung bawang putih

2 sdm saus teriyaki

1 sdt saus tiram

3 sdm kecap manis

1/4 sdt merica bubuk

1/2 sdt kaldu jamur

1/2 sdt garam

1/2 sdt gula

500 ml air kaldu ayam

Cara Memasak

Bersihkan jamur kemudian iris tipis, siapkan juga ayam suwir (dengan merebus daging ayam bagian dada kemudian pisahkan dengan tulangnya, sisa air rebusan dapat digunakan sebagai air kaldu).

Step 1

Bersihkan jamur kemudian iris tipis, siapkan juga ayam suwir (dengan merebus daging ayam bagian dada kemudian pisahkan dengan tulangnya, sisa air rebusan dapat digunakan sebagai air kaldu).

Cincang bawang bombai, bawang putih, dan jahe. Kemudian panaskan sedikit minyak dan tumis hingga harum lalu masukan semua bahan termasuk sisa bumbu lainnya. Aduk rata.

Step 2

Cincang bawang bombai, bawang putih, dan jahe. Kemudian panaskan sedikit minyak dan tumis hingga harum lalu masukan semua bahan termasuk sisa bumbu lainnya. Aduk rata.

Masukan air kaldu, masak hingga kuah menyusut. Sisihkan.

Step 3

Masukan air kaldu, masak hingga kuah menyusut. Sisihkan.

Siapkan nasi, masukan wijen sangrai, aduk merata.

Step 4

Siapkan nasi, masukan wijen sangrai, aduk merata.

Siapkan cetakan onigiri, masukan nasi sebagai dasar, kemudian beri ayam jamur, dan tutup dengan nasi lagi, padatkan. Lalu beri tambahan nori sebagai pemanis. Siap dihidangkan.

Step 5

Siapkan cetakan onigiri, masukan nasi sebagai dasar, kemudian beri ayam jamur, dan tutup dengan nasi lagi, padatkan. Lalu beri tambahan nori sebagai pemanis. Siap dihidangkan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Advertisement

Advertisement

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Advertisement

Resep Masakan Lainnya

Artikel Terkait

Lihat Semua

Advertisement

Resep Kategori Terkait

Wati Wartini

Wati Wartini

Telur Dadar #YummyXtraPointsMei

Telur Dadar #YummyXtraPointsMei

(5.0)

20 mnt

53

Advertisement