Onion Ring

Onion Ring

Ika Wardani

Ika Wardani

5.0

(2 Rating)

Onion Ring ini merupakan cemilan enak, kriuk, dan cara bikinnya juga mudah. Onion Ring selalu menjadi menu favorit kami dikala sore hari, nyantai, danLihat Selengkapnya

Bahan Utama

300 gr Bawang bombai

6 sendok makan Tepung bumbu sajiku

3 sendok makan Tepung beras

150 ml Air putih

150 gr Tepung parnir

Menggoreng:

500 ml Minyak goreng

Cara Memasak

Kupas bawang bombai, potong-potong menjadi beberapa bagian.

Step 1

Kupas bawang bombai, potong-potong menjadi beberapa bagian.

Pisahkan tiap lapis bawang bombai. Sisihkan.

Step 2

Pisahkan tiap lapis bawang bombai. Sisihkan.

Siapkan wadah, masukkan tepung bumbu sajiku, tepung beras, dan air. Aduk rata.

Step 3

Siapkan wadah, masukkan tepung bumbu sajiku, tepung beras, dan air. Aduk rata.

Lapisi bawang bombai dengan adonan tepung secara merata.

Step 4

Lapisi bawang bombai dengan adonan tepung secara merata.

Lapisi bawang bombai dengan tepung parnir. Tekan-tekan supaya tepung parnir melekat.

Step 5

Lapisi bawang bombai dengan tepung parnir. Tekan-tekan supaya tepung parnir melekat.

Persiapkan teflon, masukkan minyak goreng. Goreng Onion Ring hingga matang. Angkat, tiriskan dan sajikan.

Step 6

Persiapkan teflon, masukkan minyak goreng. Goreng Onion Ring hingga matang. Angkat, tiriskan dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Advertisement

Advertisement

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Advertisement

Resep Masakan Lainnya

Artikel Terkait

Lihat Semua

Advertisement

Resep Kategori Terkait

Lila Wahyu Lestari

Lila Wahyu Lestari

Bekal Steak Ayam Krispi #YummyXtraPointsMei

Bekal Steak Ayam Krispi #YummyXtraPointsMei

(5.0)

30 mnt

32

Advertisement