Orem-Orem Tahu Tempe Telur #1Resep1NasiBungkus

Resep Orem-Orem Tahu Tempe Telur #1Resep1NasiBungkus

Vhita Hani

Vhita Hani

5.0

(1 Rating)

Hidangan khas Malang ini biasanya selalu ada sebagai salah satu isian nasi box sebagai lauk pendamping nasi urap-urap ataupun disajikan bersama nasi sLihat Selengkapnya

Bahan Utama

1 kotak tempe

1 kotak tahu

4 butir telur rebus, kupas

1 buah labu siam

65 ml santan instan

1 batang serai

2 lembar daun salam

5 lembar daun jeruk

3 buah cabe hijau besar

10 buah cabe rawit merah

1 sdt garam

1 sdt kaldu bubuk

1/2 sdt gula pasir

300 ml air

Bumbu Halus:

8 siung bawang merah

5 siung bawang putih

4 butir kemiri, sangrai

1 sdt ketumbar bubuk

4 cm kunyit

2 cm jahe

4 cm kencur

5 sdm minyak goreng, untuk menumis

Advertisement

Cara Membuat

Tempe dan tahu dipotong segitiga. Untuk tahunya digoreng sampai berkulit, sedangkan tempe biarkan mentah. Labu siam dipotong dadu. Siapkan juga irisan cabe hijau yang dipotong serong.

Langkah 1

Tempe dan tahu dipotong segitiga. Untuk tahunya digoreng sampai berkulit, sedangkan tempe biarkan mentah. Labu siam dipotong dadu. Siapkan juga irisan cabe hijau yang dipotong serong.

Haluskan bumbu halus, kemudian ditumis hingga matang dan harum. Masukkan daun salam, daun jeruk dan serai geprek.

Langkah 2

Haluskan bumbu halus, kemudian ditumis hingga matang dan harum. Masukkan daun salam, daun jeruk dan serai geprek.

Masukkan cabe hijau dan cabe rawit.

Langkah 3

Masukkan cabe hijau dan cabe rawit.

Tuang air, lalu masukkan labu siam.

Langkah 4

Tuang air, lalu masukkan labu siam.

Masukkan tempe dan tahu. Bumbui garam, gula dan kaldu bubuk. Masak hingga bumbu meresap.

Langkah 5

Masukkan tempe dan tahu. Bumbui garam, gula dan kaldu bubuk. Masak hingga bumbu meresap.

Masukkan telur rebus dan santan. Aduk hingga rata.

Langkah 6

Masukkan telur rebus dan santan. Aduk hingga rata.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement