Oseng Tempe Pedas Manis

Resep Oseng Tempe Pedas Manis

Amalia Rengganis

Amalia Rengganis

5.0

(1 Rating)

Pandemi gini gak bisa mudik, kangen suasana kampung Wonogiri, biasanya dimasak untuk acara kondangan

Bahan Utama

4 Papan Tempe

1 bungkus Mie kuning

15 Cabe Rawit hijau

10 Cabe Rawit Merah (opsional karena keluarga semua suka pedas) bisa diganti cabe besar

5 Bawang merah

3 Bawang putih

Lengkuas 1 ruas jari

Daun salam 2 lembar

Pete (bisa Diskip)

Seasoning

Garam Secukupnya

Penyedap Rasa Secukupnya

1/2 Gula Merah/ Gula Aren

1 sdt Gula pasir

Kecap Manis (opsional untuk percantik warna)

Alat & Perlengkapan

Kuas

Advertisement

Cara Membuat

Potong tempe kecil memanjang/sesuai selera

Langkah 1

Potong tempe kecil memanjang/sesuai selera

Goreng tempe terlebih dahulu, sembari siapkan bahan-bahan untuk tumis/osengnya

Langkah 2

Goreng tempe terlebih dahulu, sembari siapkan bahan-bahan untuk tumis/osengnya

Cuci bersih semua bahan, lalu potong-potong cabe dan duo bawang, lengkuas digeprek biar lebih mantap rasanya

Langkah 3

Cuci bersih semua bahan, lalu potong-potong cabe dan duo bawang, lengkuas digeprek biar lebih mantap rasanya

Rebus setengah matang mie kuning terlebih dahulu tambahkan sedikit minyak sayur supaya tidak lengket saat dimasak

Langkah 4

Rebus setengah matang mie kuning terlebih dahulu tambahkan sedikit minyak sayur supaya tidak lengket saat dimasak

Tumis duo bawang, cabe, lengkuas dan daun salam sampai layu, lalu masukan petai. Terakhir masukkan mie yang sudah direbus setengah matang lalu seasoning, cek rasa

Langkah 5

Tumis duo bawang, cabe, lengkuas dan daun salam sampai layu, lalu masukan petai. Terakhir masukkan mie yang sudah direbus setengah matang lalu seasoning, cek rasa

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement