Pampis Cakalang Tempe

Resep Pampis Cakalang Tempe

Hana Arnin

Hana Arnin

5.0

(1 Rating)

Untuk diet ya karena disini tidak menggunakan minyak apapun dan pemakaian gula saya ganti dengan sweetener.

Bahan Utama

100 gr ikan cakalang yang sudah direbus

100 gr tempe

3 lembar daun jeruk, buang tulang tengah, iris halus

4 batang daun bawang kecil potong sepanjang ruas jari

1 genggam daun kemangi

Secukupnya garam dan kaldu bubuk

Sedikit sweetener

Secukupnya air

Bahan Bumbu/Sambal

2 siung bawang putih, iris-iris

5 siung bawang merah, iris-iris

2 buah cabe merah, iris-iris

15 buah cabe rawit, tusuk/lukai sedikit

2 cm kunyit

1/2 ruas jahe

1 batang sereh, ambil bagian putihnya saja

Advertisement

Cara Membuat

Suwir kasar ikan cakalang, bersihkan tulangnya.

Langkah 1

Suwir kasar ikan cakalang, bersihkan tulangnya.

Iris tipis tempe, lalu panggang sampai renyah. Hancurkan.

Langkah 2

Iris tipis tempe, lalu panggang sampai renyah. Hancurkan.

Sangrai semua bahan sambal/bumbu sampi cukup matang lalu ulek jangan terlalu halus.

Langkah 3

Sangrai semua bahan sambal/bumbu sampi cukup matang lalu ulek jangan terlalu halus.

Didihkan sedikit air, masukkan bumbu dan daun jeruk. Masak sampai air habis mengering.

Langkah 4

Didihkan sedikit air, masukkan bumbu dan daun jeruk. Masak sampai air habis mengering.

Masukkan cakalang suwir, bumbui garam, kaldu bubuk dan gula/sweetener. Aduk-aduk lalu tambahkan sedikit air. Masak sampai agak mengering.

Langkah 5

Masukkan cakalang suwir, bumbui garam, kaldu bubuk dan gula/sweetener. Aduk-aduk lalu tambahkan sedikit air. Masak sampai agak mengering.

Masukkan tempe dan daun bawang, aduk terus sampai menyatu dengan bumbu. Koreksi rasa.

Langkah 6

Masukkan tempe dan daun bawang, aduk terus sampai menyatu dengan bumbu. Koreksi rasa.

Masukkan kemangi, aduk sampai kemangi layu. Matikan api.

Langkah 7

Masukkan kemangi, aduk sampai kemangi layu. Matikan api.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement