Pao Ayam Lada Hitam #1Resep1NasiBungkus

Resep Pao Ayam Lada Hitam #1Resep1NasiBungkus

amalia saras

amalia saras

5.0

(2 Rating)

Malem-malem si anak gadis minta dibeliin pao, putar otak lah gimana caranya biar nggak ngeluarin duit ha..ha.. Untungnya semuah bahan ada, daripada beLihat Selengkapnya

Bahan Utama

2 sdt ragi instan

2 sdt gula pasir

50 ml air hangat

400 gr tepung pro rendah

100 gr tangmien

80 gr gula pasir

1/2 sdt garam

180 ml air

75 gr margarin

Isian :

300 gr ayam fillet, cincang

1/2 buah bawang bombai

2 siung bawang putih

2 sdm kecap manIs

2 sdt gula pasir

1 sdt garam

2 sdt lada hitam, tumbuk kasar

Advertisement

Cara Membuat

Panaskan minyak lalu tumis duo bawang hingga wangi.

Langkah 1

Panaskan minyak lalu tumis duo bawang hingga wangi.

Kemudian masukkan ayam cincang, masak hingga berubah warna.

Langkah 2

Kemudian masukkan ayam cincang, masak hingga berubah warna.

Kemudian tambahkan kecap, garam, gula, dan lada hitam. Aduk rata dan terakhir masukkan larutan maizena, koreksi rasa.

Langkah 3

Kemudian tambahkan kecap, garam, gula, dan lada hitam. Aduk rata dan terakhir masukkan larutan maizena, koreksi rasa.

Untuk biang : Campur ragi, gula, dan air hangat, diamkan hingga mengembang ± 10 menit kemudian masukkan ke dalam bahan kering. Aduk rata dan tambahkan air sedikit-sedikit sambil diuleni hingga rata.

Langkah 4

Untuk biang : Campur ragi, gula, dan air hangat, diamkan hingga mengembang ± 10 menit kemudian masukkan ke dalam bahan kering. Aduk rata dan tambahkan air sedikit-sedikit sambil diuleni hingga rata.

Tambahkan margarin, uleni lagi hingga kalis, istirahatkan 10 menit kemudian bagi adonan.

Langkah 5

Tambahkan margarin, uleni lagi hingga kalis, istirahatkan 10 menit kemudian bagi adonan.

Ambil adonan secukupnya, beri isian kemudian rapikan dan istirahatkan 15 menit. Kemudian kukus dengan api besar selama 15 menit.

Langkah 6

Ambil adonan secukupnya, beri isian kemudian rapikan dan istirahatkan 15 menit. Kemudian kukus dengan api besar selama 15 menit.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement