Pastel Filling Chocolate Chesee #MakanMasakBijak

Resep Pastel Filling Chocolate Chesee #MakanMasakBijak

Friska Resmi Sunarto Putri

Friska Resmi Sunarto Putri

5.0

(1 Rating)

Masih punya terigu, cokelat blok dan keju daripada keburu expired buru-buru kita manfaatkan bikin camilan

Bahan Utama

200 gram tepung terigu protein sedang

150 ml air panas

25 gr margarin cairkan

1/4 sdt garam halus

Filling

Secukupnya dark cooking chocolate cincang kasar

Secukupnya Keju Cheddar parut

Bahan tambahan

Secukupnya minyak untuk menggoreng

Alat & Perlengkapan

Bowl

Advertisement

Cara Membuat

Dalam bowl campur tepung terigu, garam, margarin yang sudah dicairkan, tambahkan air panas perlahan, stop jika adonan sudah kalis

Langkah 1

Dalam bowl campur tepung terigu, garam, margarin yang sudah dicairkan, tambahkan air panas perlahan, stop jika adonan sudah kalis

Gilas adonan kemudian bentuk bulat dengan bantuan tutup gelas

Langkah 2

Gilas adonan kemudian bentuk bulat dengan bantuan tutup gelas

Ambil adonan kulit  isi secukupnya adonan filling kemudian lipat menjadi dua dan pilin di sekeliling adonan

Langkah 3

Ambil adonan kulit isi secukupnya adonan filling kemudian lipat menjadi dua dan pilin di sekeliling adonan

Ambil adonan kulit isi dengan secukupnya filling kemudian lipat menjadi dua dan pilin di sekeliling adonan

Langkah 4

Ambil adonan kulit isi dengan secukupnya filling kemudian lipat menjadi dua dan pilin di sekeliling adonan

Panaskan minyak goreng pastel hingga matang kedua sisi, angkat dan tiriskan

Langkah 5

Panaskan minyak goreng pastel hingga matang kedua sisi, angkat dan tiriskan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement