Patties Burger Daging Sapi #MakanMasakBijak

Resep Patties Burger Daging Sapi #MakanMasakBijak

Lilis Dapoer Tara

Lilis Dapoer Tara

4.0

(3 Rating)

Terkadang punya kelebihan roti tawar itu tu kita manfaatin yuk untuk membuat patties burger daging sapi. Daripada kita beli mending kita bikin sendiriLihat Selengkapnya

Bahan Utama

350 gram daging sapi

3 lembar roti tawar

1/2 buah bawang bombay

1 siung bawang putih, iris - iris

1 buah telur

1/2 sdt lada bubuk

1/4 sdt pala bubuk

Garam, gula dan kaldu bubuk secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Potong kecil-kecil roti tawar supaya mudah untuk digiling.

Langkah 1

Potong kecil-kecil roti tawar supaya mudah untuk digiling.

Potong bawang bombay dan daging sapi kecil-kecil supaya mudah digiling.

Langkah 2

Potong bawang bombay dan daging sapi kecil-kecil supaya mudah digiling.

Giling daging, bawang bombay, bawang putih dan roti tawar hingga halus.

Langkah 3

Giling daging, bawang bombay, bawang putih dan roti tawar hingga halus.

Tuang dalam wadah, lalu masukkan garam, gula, lada bubuk, pala bubuk, kaldu bubuk dan telur. Aduk hingga rata

Langkah 4

Tuang dalam wadah, lalu masukkan garam, gula, lada bubuk, pala bubuk, kaldu bubuk dan telur. Aduk hingga rata

Pipihkan adonan membentuk burger. Bisa langsung  di panggang jika ingin dimakan. Bisa disimpan dalam freezer dengan cara balut tiap patties dengan plastik lalu simpan di freezer. Keluarkan dalam suhu ruang jika ingin memasaknya.

Langkah 5

Pipihkan adonan membentuk burger. Bisa langsung di panggang jika ingin dimakan. Bisa disimpan dalam freezer dengan cara balut tiap patties dengan plastik lalu simpan di freezer. Keluarkan dalam suhu ruang jika ingin memasaknya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement