Penyet Tempe

Resep Penyet Tempe

tyasratno

tyasratno

5.0

(1 Rating)

Menu Minggu pagi.

Bahan Utama

2 buah tempe

1 batang daun kemangi

4 buah ikan asin

Garam secukupnya

Bahan Sambal :

5 buah cabe rawit

2 buah cabe merah besar

2 siung bawang merah

1 siung bawang putih

1 buah tomat

Terasi secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Potong-potong tempe. Marinasi dengan garam saja. Lalu goreng sampai matang, tiriskan.

Langkah 1

Potong-potong tempe. Marinasi dengan garam saja. Lalu goreng sampai matang, tiriskan.

Siapkan bahan sambal.

Langkah 2

Siapkan bahan sambal.

Goreng bahan sambal sampai matang.

Langkah 3

Goreng bahan sambal sampai matang.

Tambahkan garam. Bisa juga pakai gula. Tapi saya tidak pakai gula.

Langkah 4

Tambahkan garam. Bisa juga pakai gula. Tapi saya tidak pakai gula.

Uleg sampai lembut. Tambahkan tempe goreng tadi, penyet-penyet. Aduk dengan sambal. Sajikan dengan ikan asin, daun kemangi atau pendamping sesuai selera.

Langkah 5

Uleg sampai lembut. Tambahkan tempe goreng tadi, penyet-penyet. Aduk dengan sambal. Sajikan dengan ikan asin, daun kemangi atau pendamping sesuai selera.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement