Penyetan Sambal Ijo

Resep Penyetan Sambal Ijo

Hana Arnin

Hana Arnin

5.0

(1 Rating)

Yummy banget.

Bahan Utama

4 potong ayam ungkep

4 potong tahu ungkep

6 potong tempe ungkep

2 genggam kol

Minyak goreng secukupnya, untuk menggoreng

Sambal Ijo

100 gr cabe rawit hijau

1 siung bawang putih

Garam dan penyedap rasa secukupnya

1 buah jeruk limau

Alat & Perlengkapan

Piring

Sendok

Cobek

Piring Saji

Advertisement

Cara Membuat

Panaskan minyak, goreng ayam, tempe, tahu dan kol sampai matang, tiriskan.

Langkah 1

Panaskan minyak, goreng ayam, tempe, tahu dan kol sampai matang, tiriskan.

Goreng cabe hijau sampai layu, tiriskan.

Langkah 2

Goreng cabe hijau sampai layu, tiriskan.

Uleng bawang putih bersama garam. Tambahkan cabe rawit yang digoreng tadi, tambahkan perasan limau dan bubuhi penyedap sesuai selera. Uleg sampai halus. Koreksi rasa.

Langkah 3

Uleng bawang putih bersama garam. Tambahkan cabe rawit yang digoreng tadi, tambahkan perasan limau dan bubuhi penyedap sesuai selera. Uleg sampai halus. Koreksi rasa.

Tuang 4 sendok makan minyak panas, aduk sampai rata.

Langkah 4

Tuang 4 sendok makan minyak panas, aduk sampai rata.

Letakkan ayam, tempe dan tahu dicobek. Tekan-tekan/ penyet lalu balur dengan sambalnya.

Langkah 5

Letakkan ayam, tempe dan tahu dicobek. Tekan-tekan/ penyet lalu balur dengan sambalnya.

Penyajian : siapkan nasi dipiring, tata ayam, tempe dan tahu diatasnya. Tambahkan kol goreng.

Langkah 6

Penyajian : siapkan nasi dipiring, tata ayam, tempe dan tahu diatasnya. Tambahkan kol goreng.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement