Pepes Ikan Kembung

Resep Pepes Ikan Kembung

mama salma

mama salma

5.0

(6 Rating)

Wangi dengan kemangi, lembut dan enak banget dimakan dengan nasi hangat,

Bahan Utama

4 ekor ikan kembung

8 siung bawang merah

2 siung bawang putih

2 buah cabe merah

1 ruas kunyit

1/2 ruas jahe

2 buah kemiri

1 ikat kemangi

Daun salam 2 lembar

1 batang sereh

Kaldu jamur secukupnya

Lengkuas 1 ruas jari

Garam secukupnya

Minyak goreng sisa menggoreng ikan atau ayam

Daun pisang secukupnya

Alat & Perlengkapan

Kukusan

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Bersihkan ikan, buang isi perut dan insang lalu taburi garam dan beri air jeruk nipis diamkan supaya meresap lalu cuci sebentar

Langkah 1

Bersihkan ikan, buang isi perut dan insang lalu taburi garam dan beri air jeruk nipis diamkan supaya meresap lalu cuci sebentar

Cuci semua bumbu lalu haluskan bawang cabe dan kemiri lalu tambahkan minyak goreng

Langkah 2

Cuci semua bumbu lalu haluskan bawang cabe dan kemiri lalu tambahkan minyak goreng

Campurkan bumbu dengan merata ke setiap bagian ikan, perutnya diisi dengan kemangi daun salam dan sereh

Langkah 3

Campurkan bumbu dengan merata ke setiap bagian ikan, perutnya diisi dengan kemangi daun salam dan sereh

Tata daun pisang taruh ikan yang sudah dibumbui lalu lipat daun membungkus ikan

Langkah 4

Tata daun pisang taruh ikan yang sudah dibumbui lalu lipat daun membungkus ikan

Panaskan panci kukusan aatau alat pemanggangan lalu masukkan ikan yang sudah dibungkus dengan daun

Langkah 5

Panaskan panci kukusan aatau alat pemanggangan lalu masukkan ikan yang sudah dibungkus dengan daun

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement