Pepes Ikan Tongkol

Resep Pepes Ikan Tongkol

Hana Arnin

Hana Arnin

5.0

(2 Rating)

Lauk favorite keluarga banget..

Bahan Utama

3 ekor ikan tongkol ukuran sedang, buang tulang dan kepalanya

1 genggam penuh daun kemangi

1 ikat daun bawang kecil, iris kasar

1 buah tomat, iris tipis-tipis

Secukupnya daun pisang dan tusuk gigi

Bumbu halus

15 butir bawang merah

5 siung bawang putih

10 buah cabe rawit

5 buah cabe merah

5 lembar daun jeruk, buang tulang tengahnya

1.5 jempol lengkuas muda

1 ruas telunjuk jahe

1 ruas telunjuk kencur

1.5 ruas telunjuk kunyit

1 sdm ketumbar butiran

1/8 sdt jinten

5 gr asam jawa tanpa biji

1 sdm kaldu bubuk

1 sdm garam

1 sachet gula diet

Alat & Perlengkapan

Teflon

Advertisement

Cara Membuat

Uleg halus semua bahan bumbu. Beri irisan tomat dan daun bawang, aduk rata. Koreksi rasa, pastikan asin gurihnya cukup kuat ya.

Langkah 1

Uleg halus semua bahan bumbu. Beri irisan tomat dan daun bawang, aduk rata. Koreksi rasa, pastikan asin gurihnya cukup kuat ya.

Balut ikan dengan bimbu halus dan kemangi. Diamkan 3-5 menit.

Langkah 2

Balut ikan dengan bimbu halus dan kemangi. Diamkan 3-5 menit.

Siapkan daun pisang, beri beberapa potong ikan beserta bumbu dan kemangi. Bungkus rapi dan semat. Lakukan sampai selesai.

Langkah 3

Siapkan daun pisang, beri beberapa potong ikan beserta bumbu dan kemangi. Bungkus rapi dan semat. Lakukan sampai selesai.

Masukan pepes ke pengukus yang sudah panas. Kukus selama 20 menit.

Langkah 4

Masukan pepes ke pengukus yang sudah panas. Kukus selama 20 menit.

Panggang di teflon sampai daun kering. Siap disajikan.

Langkah 5

Panggang di teflon sampai daun kering. Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement