Pepes Tongkol Bumbu Rujak #JelajahBarat

Resep Pepes Tongkol Bumbu Rujak #JelajahBarat

lanny kurniawati

lanny kurniawati

5.0

(1 Rating)

Olahan ikan yang sangat populer di daerah Jawa Timur, apalagi daerah perkampungan.

Bahan Utama

1/4 ekor ikan tongkol (jadi 4 bungkus kecil)

2 lembar daun pisang

Bumbu Halus :

3 buah cabe merah

3 siung bawang merah

1 siung bawang putih

1/4 sdt merica bubuk

1/4 sdt kunyit bubuk

3 buah kemiri

2 buah cabe rawit

Gula dan garam sesuai selera

Sejumput gula jawa dan asam jawa

2 lembar daun jeruk

1 lembar daun salam

Advertisement

Cara Membuat

Bersihkan ikan, potong-potong, beri jeruk nipis, sisihkan.

Langkah 1

Bersihkan ikan, potong-potong, beri jeruk nipis, sisihkan.

Goreng ikan 1/2 matang.

Langkah 2

Goreng ikan 1/2 matang.

Haluskan bumbu, tumis sampai harum bersama daun salam dan daun jeruk.

Langkah 3

Haluskan bumbu, tumis sampai harum bersama daun salam dan daun jeruk.

Masukkan ikan, beri air dan biarkan meresap.

Langkah 4

Masukkan ikan, beri air dan biarkan meresap.

Bungkus dengan daun, semat dengan lidi dan kukus 20 menit.

Langkah 5

Bungkus dengan daun, semat dengan lidi dan kukus 20 menit.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement