Perkedel Jamur Gerigit

Resep Perkedel Jamur Gerigit

Inda

Inda

5.0

(1 Rating)

Rasa yang khas dari jamur gerigit, enak gurih.

Bahan Utama

100 gr jamur gerigit

100 gr tepung terigu

3 siung bawang merah

3 siung bawang putih

½ sdm lada

2 butir telur

secukupnya garam

secukupnya air

Alat & Perlengkapan

Sendok

Advertisement

Cara Membuat

Rendam jamur selama minimal 15 menit untuk melunakkan.

Langkah 1

Rendam jamur selama minimal 15 menit untuk melunakkan.

Haluskan jamur, sisihkan.

Langkah 2

Haluskan jamur, sisihkan.

Haluskan bawang, lada, dan garam.

Langkah 3

Haluskan bawang, lada, dan garam.

Campurkan bumbu halus, jamur, dan terigu. Tambahkan sedikit air.

Langkah 4

Campurkan bumbu halus, jamur, dan terigu. Tambahkan sedikit air.

Tambahkan telur, aduk hingga membentuk adonan.

Langkah 5

Tambahkan telur, aduk hingga membentuk adonan.

Goreng dengan bantuan sendok untuk menuang adonan, goreng sambil sesekali dibalik hingga matang. Angkat dan tiriskan. Sajikan.

Langkah 6

Goreng dengan bantuan sendok untuk menuang adonan, goreng sambil sesekali dibalik hingga matang. Angkat dan tiriskan. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement