Perkedel Nikmat

Resep Perkedel Nikmat

Lukman Hidayat

Lukman Hidayat

5.0

(1 Rating)

Lembut di dalam, renyah diluar (untuk 2 orang).

Bahan Utama

3 buah kentang / 250 gr kentang

3 siung bawang putih

1 buah telur ayam, ambil kuningnya

1 sdt garam

1 sdt lada

1 sdt kaldu bubuk

Seledri secukupnya

2 buah cabe keriting, potong kecil

Advertisement

Cara Membuat

Potong besar dan goreng kentang hingga 1/2 matang.

Langkah 1

Potong besar dan goreng kentang hingga 1/2 matang.

Tumbuk kentang hingga lembut campurkan juga dengan bawang putih halus.

Langkah 2

Tumbuk kentang hingga lembut campurkan juga dengan bawang putih halus.

Setelah lembut, tambahkan 1 sdt garam, 1 sdt lada, 1 sdt kaldu bubuk. Aduk merata.

Langkah 3

Setelah lembut, tambahkan 1 sdt garam, 1 sdt lada, 1 sdt kaldu bubuk. Aduk merata.

Tambahkan potongan cabe keriting dan seledri dan aduk merata.

Langkah 4

Tambahkan potongan cabe keriting dan seledri dan aduk merata.

Tambahkan kuning telur lalu aduk merata.

Langkah 5

Tambahkan kuning telur lalu aduk merata.

Bentuk bulat sesuai selera.

Langkah 6

Bentuk bulat sesuai selera.

Goreng di atas minyak panas.

Langkah 7

Goreng di atas minyak panas.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement