Perkedel Tahu

Resep Perkedel Tahu

Cicik Ary

Cicik Ary

5.0

(1 Rating)

Menu tanggal tua tapi tetap sehat bergizi. Bisa untuk lauk juga cemilan.

Bahan Utama

3 potong tahu putih

3 siung bawang putih

5 siung bawang merah

1 buah cabai merah

1/2 sdt lada bubuk

1 butir telur

Secukupnya garam

1/2 sdt kaldu jamur

Secukupnya minyak goreng

Cara Membuat

Hancurkan tahu menggunakan garpu. Sisihkan.

Langkah 1

Hancurkan tahu menggunakan garpu. Sisihkan.

Haluskan bumbu bawang putih, bawang merah, cabai merah, lada bubuk.

Langkah 2

Haluskan bumbu bawang putih, bawang merah, cabai merah, lada bubuk.

Campurkan tahu dengan bumbu, tambahkan telur.

Langkah 3

Campurkan tahu dengan bumbu, tambahkan telur.

Aduk rata, tambahkan garam dan kaldu jamur. Aduk rata tes rasa.

Langkah 4

Aduk rata, tambahkan garam dan kaldu jamur. Aduk rata tes rasa.

Panaskan minyak, goreng tahu sesendok-sesendok dengan api sedang.

Langkah 5

Panaskan minyak, goreng tahu sesendok-sesendok dengan api sedang.

Balik tahu hingga matang keemasan kedua sisinya.

Langkah 6

Balik tahu hingga matang keemasan kedua sisinya.

Angkat dan tiriskan.

Langkah 7

Angkat dan tiriskan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait