Pesmol Ikan Nila

Resep Pesmol Ikan Nila

Gliantika

Gliantika

5.0

(1 Rating)

Pesmol adalah Masakan Indonesia yang terbuat dari ikan. Rasanya gurih, asam, manis, dan pedas. Sering dijumpai di daerah Sunda Jawa Barat.

Bahan Utama

5 potong ikan nila

1/2 buah jeruk nipis

1 buah terong

1/2 buah tomat

10 buah cabai rawit

1 sdt kaldu bubuk

1 batang daun bawang

300 ml air

1/4 sdt gula

1/4 sdt garam

Bumbu halus

5 buah bawang merah

4 buah cabai merah

3 buah bawang putih

1 ruas jahe

2 buah kemiri

1 ruas kunyit

Alat & Perlengkapan

Piring

Piring Saji

Advertisement

Cara Membuat

Bersihkan ikan, kemudian lumuri ikan nila dengan perasan air jeruk nipis dan garam agar bau amis ikan berkurang. Lalu goreng ikan hingga berubah warna menjadi kuning kecoklatan. Angkat dan sisihkan.

Langkah 1

Bersihkan ikan, kemudian lumuri ikan nila dengan perasan air jeruk nipis dan garam agar bau amis ikan berkurang. Lalu goreng ikan hingga berubah warna menjadi kuning kecoklatan. Angkat dan sisihkan.

Goreng terong hingga matang. Angkat dan tiriskan.

Langkah 2

Goreng terong hingga matang. Angkat dan tiriskan.

Tumis bumbu yang telah dihaluskan sampai matang, tambahkan air, masak sampai bumbu matang.

Langkah 3

Tumis bumbu yang telah dihaluskan sampai matang, tambahkan air, masak sampai bumbu matang.

Masukkan tomat, cabai rawit, kaldu bubuk, daun bawang, garam, dan gula. Masak terus sampai mendidih. Koreksi rasa.

Langkah 4

Masukkan tomat, cabai rawit, kaldu bubuk, daun bawang, garam, dan gula. Masak terus sampai mendidih. Koreksi rasa.

Masukkan nila dan terong yang telah digoreng, masak sampai kuahnya menyusut. Matikan api.

Langkah 5

Masukkan nila dan terong yang telah digoreng, masak sampai kuahnya menyusut. Matikan api.

Angkat dan siap disajikan di piring saji.

Langkah 6

Angkat dan siap disajikan di piring saji.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement