Peyek Kedelai

Resep Peyek Kedelai

Erna

Erna

5.0

(1 Rating)

Renyah, gurih dan enak.

Bahan Utama

120 gram kacang kedelai kering

200 gram tepung beras

50 gram tepung tapioka

1 sendok teh kaldu bubuk

1 sendok teh garam

1/3 sendok teh merica

65 ml santan kental

150 ml air

Bumbu Halus :

3 siung bawang putih

2 butir kemiri

1 sendok makan ketumbar

Alat & Perlengkapan

Sendok

Advertisement

Cara Membuat

Rendam kacang kedelai selama 8 jam, remas-remas agar kulit arinya lepas. Cuci bersih dan tiriskan.

Langkah 1

Rendam kacang kedelai selama 8 jam, remas-remas agar kulit arinya lepas. Cuci bersih dan tiriskan.

Haluskan bawang putih, kemiri dan ketumbar.

Langkah 2

Haluskan bawang putih, kemiri dan ketumbar.

Campurkan tepung beras, tepung tapioka, garam, kaldu dan merica, aduk rata.

Langkah 3

Campurkan tepung beras, tepung tapioka, garam, kaldu dan merica, aduk rata.

Tambahkan bumbu, santan dan air sedikit demi sedikit sambil diaduk hingga rata dan licin.

Langkah 4

Tambahkan bumbu, santan dan air sedikit demi sedikit sambil diaduk hingga rata dan licin.

Masukkan kacang kedelai, aduk hingga rata.

Langkah 5

Masukkan kacang kedelai, aduk hingga rata.

Panaskan minyak dalam jumlah banyak, gunakan api sedang. Celupkan sendok goreng ke dalam minyak, isi sendok dengan adonan, tiriskan agar tidak terlalu tebal. Masukkan sendok ke dalam minyak hingga terendam.

Langkah 6

Panaskan minyak dalam jumlah banyak, gunakan api sedang. Celupkan sendok goreng ke dalam minyak, isi sendok dengan adonan, tiriskan agar tidak terlalu tebal. Masukkan sendok ke dalam minyak hingga terendam.

Lepaskan peyek dengan bantuan sendok makan, goreng hingga renyah kecokelatan, angkat dan tiriskan.

Langkah 7

Lepaskan peyek dengan bantuan sendok makan, goreng hingga renyah kecokelatan, angkat dan tiriskan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement