Pindang Patin Kuah Merah

Resep Pindang Patin Kuah Merah

Emma zainal bakhri

Emma zainal bakhri

5.0

(3 Rating)

" Hidangan ikan dari Palembang yang juga lezat selain pempek adalah pindang patin. Sajian kuah berbumbu merah ini menjadi favorit keluarga, karena teLihat Selengkapnya

Bahan Utama

500 gr ikan patin

1 buah jeruk nipis, ambil airnya

16 buah cabai rawit merah, utuh

1/2 sdt garam

10 buah cabai rawit hijau, utuh

5 buah tomat ceri, iris

1/2 buah nanas, potong-potong

1/2 sdt gula pasir

50 gr daun kemangi

1/2 sdt kaldu bubuk

750 ml air

Minyak goreng secukupnya

BUMBU REMPAH:

1 buah serai

3 cm jahe

1 jempol lengkuas

2 lembar daun salam

4 lembar daun jeruk

Bumbu Halus :

7 buah cabai merah keriting

5 buah cabai rawit merah

5 siung bawang merah

3 siung bawang putih

3 cm kunyit,bakar

1/2 keping terasi bakar

Advertisement

Cara Membuat

Siangi ikan patin, potong-potong dan cuci hingga bersih, kemudian lumuri ikan dengan air jeruk nipis dan garam, lalu diamkan selama 30 menit, lalu bilas hingga bersih.

Langkah 1

Siangi ikan patin, potong-potong dan cuci hingga bersih, kemudian lumuri ikan dengan air jeruk nipis dan garam, lalu diamkan selama 30 menit, lalu bilas hingga bersih.

Siapkan bahan bumbu halus, daun salam, daun jeruk, serai, lengkuas, jahe, nanas, tomat, cabai rawit merah, cabai rawit hijau utuh dan daun kemangi.

Langkah 2

Siapkan bahan bumbu halus, daun salam, daun jeruk, serai, lengkuas, jahe, nanas, tomat, cabai rawit merah, cabai rawit hijau utuh dan daun kemangi.

Tumis bumbu halus sampai harum, kemudian masukkan serai, lengkuas dan jahe aduk rata.

Langkah 3

Tumis bumbu halus sampai harum, kemudian masukkan serai, lengkuas dan jahe aduk rata.

Tambahkan air, beri garam, kaldu bubuk, gula pasir dan air jeruk nipis, aduk rata dan masak hingga mendidih.

Langkah 4

Tambahkan air, beri garam, kaldu bubuk, gula pasir dan air jeruk nipis, aduk rata dan masak hingga mendidih.

Masukkan ikan patin, masak hingga mendidih kembali.

Langkah 5

Masukkan ikan patin, masak hingga mendidih kembali.

Kemudian masukkan cabai rawit merah dan cabai rawit hijau utuh.

Langkah 6

Kemudian masukkan cabai rawit merah dan cabai rawit hijau utuh.

Lalu masukkan juga nanas yang sudah dipotong-potong, tomat dan daun kemangi aduk rata.

Langkah 7

Lalu masukkan juga nanas yang sudah dipotong-potong, tomat dan daun kemangi aduk rata.

Biarkan hingga ikan matang dan kuah sedikit menyusut, lalu matikan api.

Langkah 8

Biarkan hingga ikan matang dan kuah sedikit menyusut, lalu matikan api.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement