Pindang Tongkol Cabe Ijo

Resep Pindang Tongkol Cabe Ijo

Siti Zulfa

Siti Zulfa

5.0

(2 Rating)

Kesukaan kita seluarga nih... Bisa ngabisin nasi. Kadang paksu dimakan tanpa nasi gitu alias "digado". Masaknya mudah dan murah bahannya.

Bahan Utama

8 ekor ikan tongkol pindang ukuran sedang

300 ml air

Bumbu

50 gr cabe keriting hijau, iris serong

8 siung bawang merah, iris

2 buah tomat hijau

5 siung bawang putih, iris

2 cm lengkuas, geprek

3 lembar daun jeruk

2 cm jahe, geprek

4 sdm kecap manis, bisa disesuaikan selera

garam secukupnya

secukupnya bumbu penyedap

Alat & Perlengkapan

Kuas

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan seluruh bahan.

Langkah 1

Siapkan seluruh bahan.

Bersihkan ikan, belah dua. Buang kotoran dan kepala. Kemudian goreng sampai matang.

Langkah 2

Bersihkan ikan, belah dua. Buang kotoran dan kepala. Kemudian goreng sampai matang.

Panaskan minyak goreng secukupnya. Tumis bawang merah dan bawang putih sampai harum. Masukkan cabe, daun jeruk, lengkuas, dan jahe.

Langkah 3

Panaskan minyak goreng secukupnya. Tumis bawang merah dan bawang putih sampai harum. Masukkan cabe, daun jeruk, lengkuas, dan jahe.

Tambahkan kecap. Aduk rata dan masak dan biarkan meletup-letup.

Langkah 4

Tambahkan kecap. Aduk rata dan masak dan biarkan meletup-letup.

Tambahkan air. Biarkan mendidih.

Langkah 5

Tambahkan air. Biarkan mendidih.

Masukkan ikan tongkol yang sudah digoreng.

Langkah 6

Masukkan ikan tongkol yang sudah digoreng.

Tambahkan garam dan penyedap secukupnya.

Langkah 7

Tambahkan garam dan penyedap secukupnya.

Terakhir masukkan tomat ijo.

Langkah 8

Terakhir masukkan tomat ijo.

Masak sampai bumbu meresap dan kuah tinggal menyusut. Koreksi rasa, angkat dan sajikan.

Langkah 9

Masak sampai bumbu meresap dan kuah tinggal menyusut. Koreksi rasa, angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement