Pisang Asar Papua #JagoMasakMinggu10Periode3

Resep Pisang Asar Papua #JagoMasakMinggu10Periode3

Risa Januarti

Risa Januarti

5.0

(2 Rating)

Gurih, manis dan enak.

Bahan Utama

3 buah pisang raja

200 gram kacang tanah

5 sdm gula pasir

1 butir telur

1 sdt kayu manis bubuk

3 sdm mentega

Sejumput garam

Alat & Perlengkapan

Blender

Advertisement

Cara Membuat

Belah pisang raja menjadi 2 bagian.

Langkah 1

Belah pisang raja menjadi 2 bagian.

Sangrai kacang tanah.

Langkah 2

Sangrai kacang tanah.

Tumbuk kasar atau boleh diblender halus. Lalu campur bahan (kacang tanah, telur, gula pasir, kayu manis dan juga mentega). Aduk hingga rata.

Langkah 3

Tumbuk kasar atau boleh diblender halus. Lalu campur bahan (kacang tanah, telur, gula pasir, kayu manis dan juga mentega). Aduk hingga rata.

Beri adonan kacang di atas pisangnya.

Langkah 4

Beri adonan kacang di atas pisangnya.

Panggang hingga berubah warna, lalu sajikan.

Langkah 5

Panggang hingga berubah warna, lalu sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement