Advertisement

SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Pisang Goreng Naga Cokelat

Pisang Goreng Naga Cokelat

Iddiyah_gema

Iddiyah_gema

5.0

(1 Rating)

Enak disajikan selagi panas.

Bahan Utama

5 buah pisang kepok

100 gram tepung terigu

50 gram tepung beras

30 gram tepung maizena

2 sdm wijen putih

1/4 sdt vanili

1/4 sdt baking powder

1 sdm margarin

200 ml air

Garam secukupnya

Pelengkap

Glaze cokelat secukupnya

Advertisement

Cara Memasak

Kupas pisang dari kulitnya.

Langkah 1

Kupas pisang dari kulitnya.

Pipihkan pisang menggunakan gelas.

Langkah 2

Pipihkan pisang menggunakan gelas.

Masukkan ke dalam wadah tepung beras, tepung terigu, tepung maizena, baking powder, gula pasir, garam.

Langkah 3

Masukkan ke dalam wadah tepung beras, tepung terigu, tepung maizena, baking powder, gula pasir, garam.

Tambahkan margarin.

Langkah 4

Tambahkan margarin.

Tanbahkan air dan wijen.

Langkah 5

Tanbahkan air dan wijen.

Setelah adonan tercampur rata, masukkan pisang.

Langkah 6

Setelah adonan tercampur rata, masukkan pisang.

Goreng sampai pisang setengah matang.

Langkah 7

Goreng sampai pisang setengah matang.

Angkat dan masukkan kembali ke dalam adonan tepung.

Langkah 8

Angkat dan masukkan kembali ke dalam adonan tepung.

Goreng kembali sampai kuning keemasan.

Langkah 9

Goreng kembali sampai kuning keemasan.

Ambil satu buah pisang, lubangi bagian atas dan beri glaze cokelat, siap disajikan.

Langkah 10

Ambil satu buah pisang, lubangi bagian atas dan beri glaze cokelat, siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Artikel Terkait

Lihat Semua

Resep Bahan Terkait

iis

iis

Pisang Goreng Wijen Hitam Coklat

Pisang Goreng Wijen Hitam Coklat

(5.0)

30 mnt

146

Resep Kategori Terkait

Advertisement