Pisang Ijo Ala Ala Kampung Simple😋

Resep Pisang Ijo Ala Ala Kampung Simple😋

Epty Damayanti88

Epty Damayanti88

5.0

(2 Rating)

Gatau yaa dapet dari mana resep ini tuh, ya pokoknyaa jadi aja kek gini, anti ribet lo ini, dicoba ya gaes😃

Bahan Utama

500 gr tepung terigu untuk bahan kulit

pisang 1 sisir isi 15 biji

pasta pandang secukupnya

5 sdm tepung tapioka

10 sdm tepung terigu untuk bahan saoa/fla

15 sdm gula pasir untuk bahan saos/fla

garam secukupnya

1 liter santan

sirup pemanis bisa pake DHT atau Marjan (secukupnya aja)

2 lembar daun pandan untuk di saos/fla

Alat & Perlengkapan

Teflon

Advertisement

Cara Membuat

Masukan tepung terigu, tepung tapioka, garam dan pasta pandan (secukupnya saja ya). Tambahkan air sebanyak 700ml, air bisa disesuaikan jika mau tebal adonannya jangan terlalu encer.

Langkah 1

Masukan tepung terigu, tepung tapioka, garam dan pasta pandan (secukupnya saja ya). Tambahkan air sebanyak 700ml, air bisa disesuaikan jika mau tebal adonannya jangan terlalu encer.

Adonan sudah jadi

Langkah 2

Adonan sudah jadi

Rebus pisang selama 15 menit

Langkah 3

Rebus pisang selama 15 menit

Bahan kulit tadi di dadar diteflon anti lengket, ketebelan kulit bisa sesuai selera

Langkah 4

Bahan kulit tadi di dadar diteflon anti lengket, ketebelan kulit bisa sesuai selera

Angkat kulit lalu gulung dengan pisang yang sudah matang, usahakan ketika menggulung harus masih hangat yaa kulitnya agar pisangnya menempel

Langkah 5

Angkat kulit lalu gulung dengan pisang yang sudah matang, usahakan ketika menggulung harus masih hangat yaa kulitnya agar pisangnya menempel

Jadinya seperti, aku pakai semua pisang yang tadi, dan kulitnya juga jadi lumayan banyak

Langkah 6

Jadinya seperti, aku pakai semua pisang yang tadi, dan kulitnya juga jadi lumayan banyak

Untuk bahan saos/fla santannya dibagi menjadi 2. Satunya dicampur langsung dengan tepung terigu, gula dan garam

Langkah 7

Untuk bahan saos/fla santannya dibagi menjadi 2. Satunya dicampur langsung dengan tepung terigu, gula dan garam

Pertama-tama masak santan yang tidak ditambahkan tepung, tambahkan daun pandan agar harum, jika sudah mendidih tambahkan santan yang sudah dicampur dengan tepung lalu aduk terus sampai mendidih,

Langkah 8

Pertama-tama masak santan yang tidak ditambahkan tepung, tambahkan daun pandan agar harum, jika sudah mendidih tambahkan santan yang sudah dicampur dengan tepung lalu aduk terus sampai mendidih,

Adonan akan jadi seperti ini (jangan lupa dicicipi manisnya) jika kurang manis bisa ditambahkan gula pasir

Langkah 9

Adonan akan jadi seperti ini (jangan lupa dicicipi manisnya) jika kurang manis bisa ditambahkan gula pasir

untuk penyajian, ambil 1 potong pisang lalu tambahkan saos dan sirup nyaa. Siap dinikmati sekeluarga. Bahannya simple tidakribet dan modalnya sedikit dapatnya banyak😃😃

Langkah 10

untuk penyajian, ambil 1 potong pisang lalu tambahkan saos dan sirup nyaa. Siap dinikmati sekeluarga. Bahannya simple tidakribet dan modalnya sedikit dapatnya banyak😃😃

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement