Pisang Kipas Mentega

Pisang Kipas Mentega

Mamayaya

Mamayaya

5.0

(1 Rating)

Bisa disajikan dengan berbagai macam topping

Bahan Utama

3 buah pisang candi

2 sdm mentega

2 sdm gula pasir

1 sdt garam

6 sdm tepung terigu

Air secukupnya

Cara Memasak

Siapkan pisang, kupas pisang lalu potong sejajar

Step 1

Siapkan pisang, kupas pisang lalu potong sejajar

Bentuk pisang menyerupai kipas

Step 2

Bentuk pisang menyerupai kipas

Campur tepung terigu, gula, garam, mentega dan air. Aduk hingga rata

Step 3

Campur tepung terigu, gula, garam, mentega dan air. Aduk hingga rata

Celupkan pisang kipas pada adonan hingga rata

Step 4

Celupkan pisang kipas pada adonan hingga rata

Goreng hingga kuning kecoklatan. Angkat, tiriskan dan siap disajikan

Step 5

Goreng hingga kuning kecoklatan. Angkat, tiriskan dan siap disajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Advertisement

Advertisement

Recook

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Advertisement

Resep Masakan Lainnya

Artikel Terkait

Lihat Semua

Advertisement

Resep Kategori Terkait

Yummy Official

Yummy Official

Banana Glaze Choco Matcha β€œTYJ Food”

Banana Glaze Choco Matcha β€œTYJ Food”

(5.0)

30 mnt

41

Advertisement