Pizza Ayam Suwir #JagoMasakMinggu5Periode3

Resep Pizza Ayam Suwir #JagoMasakMinggu5Periode3

Laila Dawud

Laila Dawud

5.0

(1 Rating)

"Yummy and Delicious taste"

Bahan Utama

Bahan Dough :

250 gr tepung terigu pro tinggi

2½ sdm minyak goreng

1 sdm susu bubuk

2 gr fermipan

150 ml air putih suhu ruang

½ sdm garam

2½ sdm gula

Bahan Topping :

50 gr ayam kukus suwir

1 sdm saus bbq

2 sdm saus tomat

½ buah bawang bombay

½ buah paprika merah dan hijau

1 buah sosis

10 gr keju mozarela

1 sdt oregano

1 sdt parsley

Alat & Perlengkapan

Garpu

Advertisement

Cara Membuat

campur semua bahan Dough

Langkah 1

campur semua bahan Dough

uleni menggunakan tangan sebentar kemudian uleni dengan hooks hingga kalis

Langkah 2

uleni menggunakan tangan sebentar kemudian uleni dengan hooks hingga kalis

proofing 15 menit tutup dengan wrap

Langkah 3

proofing 15 menit tutup dengan wrap

kukus daging ayam 10 menit. sisihkan

Langkah 4

kukus daging ayam 10 menit. sisihkan

pipihkan adonan pizza beri sosis pada tiap pinggiran pizza kemudian lipat

Langkah 5

pipihkan adonan pizza beri sosis pada tiap pinggiran pizza kemudian lipat

tusuk dough dengan garpu kemudian olesi saus tata ayam suwir diatasnya

Langkah 6

tusuk dough dengan garpu kemudian olesi saus tata ayam suwir diatasnya

tata paprika sosis dan bombay diatasnya

Langkah 7

tata paprika sosis dan bombay diatasnya

beri taburan oregano dan tutup dengan keju mozarela kemudian panggang dengan suhu 150°C selama 10 menit api atas bawah

Langkah 8

beri taburan oregano dan tutup dengan keju mozarela kemudian panggang dengan suhu 150°C selama 10 menit api atas bawah

pizza siap disajikan

Langkah 9

pizza siap disajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement