Pizza Gulung Puff Pastry

Resep Pizza Gulung Puff Pastry

Diana Nurjanah

Diana Nurjanah

5.0

(1 Rating)

Enak dan simpel, bisa menjadi salah satu menu cemilan anak-anak, resep ini terinspirasi dari resep ala yummy, adonan pizzanya saya menggunakan lembaraLihat Selengkapnya

Bahan Utama

1 lembar puff pastry

Saus bolognese secukupnya

Daun parsley kering/Oregano secukupnya

Keju Cheddar secukupnya, parut

Alat & Perlengkapan

Loyang

Oven

Advertisement

Cara Membuat

Letakkan satu lembar puff pastry di atas alas.

Langkah 1

Letakkan satu lembar puff pastry di atas alas.

Kemudian olesi dengan saus bolognese secara merata.

Langkah 2

Kemudian olesi dengan saus bolognese secara merata.

Taburi dengan keju cheddar parut.

Langkah 3

Taburi dengan keju cheddar parut.

Lalu taburi dengan daun parsley kering atau oregano.

Langkah 4

Lalu taburi dengan daun parsley kering atau oregano.

Setelah itu gulung adonan.

Langkah 5

Setelah itu gulung adonan.

Kemudian potong-potong menjadi beberapa bagian.

Langkah 6

Kemudian potong-potong menjadi beberapa bagian.

Siapkan loyang yang sudah diolesi tipis margarin, letakkan potongan pizza. Panggang dengan oven suhu 180°C selama 25-30 menit atau sampai matang, sesuaikan dengan oven masing-masing.

Langkah 7

Siapkan loyang yang sudah diolesi tipis margarin, letakkan potongan pizza. Panggang dengan oven suhu 180°C selama 25-30 menit atau sampai matang, sesuaikan dengan oven masing-masing.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement