Poffertjes #JagoMasakMinggu4Periode3

Resep Poffertjes #JagoMasakMinggu4Periode3

Greg Dhian Permana Adhijanti

Greg Dhian Permana Adhijanti

5.0

(6 Rating)

Cemilan negri kincir angin.

Bahan Utama

125 gr terigu serbaguna

2 sdm gula pasir

1/2 sdt ragi instan

1 butir telur

150 ml susu cair

1/4 sdt garam

1 sdm butter leleh

1/2 sdt vanilla extract

secukupnya gula halus untuk taburan

Advertisement

Cara Membuat

Campur terigu, gula, dan ragi instan, aduk rata. Sisihkan.

Langkah 1

Campur terigu, gula, dan ragi instan, aduk rata. Sisihkan.

Kocok telur, vanilla extract, dan susu.

Langkah 2

Kocok telur, vanilla extract, dan susu.

Tuang ke dalam terigu, aduk rata.

Langkah 3

Tuang ke dalam terigu, aduk rata.

Masukkan butter leleh dan garam ke dalam adonan, aduk rata. Diamkan selama 15 menit, tutup wadah adonan.

Langkah 4

Masukkan butter leleh dan garam ke dalam adonan, aduk rata. Diamkan selama 15 menit, tutup wadah adonan.

Panaskan cetakan, oles dengan minyak goreng. Tuang adonan hingga 3/4 bagian, jangan terlalu penuh nanti luber. Bisa diberi isian sesuai selera, tanpa isian pun enak. Jika bagian bawah sudah tampak kokoh, balik kue, tunggu sampai matang, angkat, sajikan dengan taburan gula halus.

Langkah 5

Panaskan cetakan, oles dengan minyak goreng. Tuang adonan hingga 3/4 bagian, jangan terlalu penuh nanti luber. Bisa diberi isian sesuai selera, tanpa isian pun enak. Jika bagian bawah sudah tampak kokoh, balik kue, tunggu sampai matang, angkat, sajikan dengan taburan gula halus.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait