Poffertjes Pandan #JagoMasakPeriode4Week7

Resep Poffertjes Pandan #JagoMasakPeriode4Week7

Miftahul Jannah

Miftahul Jannah

5.0

(1 Rating)

"Pancake mini khas belanda yang semakin wangi dengan penambahan pasta pandan pada adonan."

Bahan Utama

75 gram tepung terigu

100 ml susu cair

1 butir telur

1 sdm gula pasir

25 gram margarin, lelehkan

1/4 sdt ragi instan

1/4 sdt baking powder

1/4 sdt garam

Pasta pandan secukupnya

Topping

Misses secukupnya

Gula halus secukupnya

Alat & Perlengkapan

Piring

Piring Saji

Gelas Takar

Advertisement

Cara Membuat

Aduk rata telur, susu, gula dan margarin leleh.

Langkah 1

Aduk rata telur, susu, gula dan margarin leleh.

Kemudian tambahkan semua bahan utama lainnya, aduk hingga rata dan tidak ada yang bergerindil, lalu diamkan selama 30 menit.

Langkah 2

Kemudian tambahkan semua bahan utama lainnya, aduk hingga rata dan tidak ada yang bergerindil, lalu diamkan selama 30 menit.

Setelah 30 menit, pindahkan adonan ke dalam gelas takar, beri pasta pandan, aduk rata.

Langkah 3

Setelah 30 menit, pindahkan adonan ke dalam gelas takar, beri pasta pandan, aduk rata.

Panaskan snack maker hingga bener-bener panas, kemudian tuang adonan pancake, isi setengah bagian cetakan.

Langkah 4

Panaskan snack maker hingga bener-bener panas, kemudian tuang adonan pancake, isi setengah bagian cetakan.

Setelah itu, beri misses diatasnya, biarkan matang.

Langkah 5

Setelah itu, beri misses diatasnya, biarkan matang.

Kemudian tangkupkan satu bagian pancake ke bagian lainnya, seperti membuat dorayaki.

Langkah 6

Kemudian tangkupkan satu bagian pancake ke bagian lainnya, seperti membuat dorayaki.

Sajikan di atas piring saji, kemudian taburi dengan gula halus.

Langkah 7

Sajikan di atas piring saji, kemudian taburi dengan gula halus.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement