Advertisement
Saat anak menolak nasi, finger food yang padat gizi bisa jadi alternatif untuk menu makannya. Cocok untuk MPAsi 1y+.
Advertisement
Step 1
Rebus kentang hingga lunak. Lumatkan dengan garpu. Lalu campurkan semua bahan utama. Aduk rata.
Step 2
Masukkan dalam wadah tahan panas. Kukus selama 20 menit hingga matang.
Step 3
Setelah dingin. Keluarkan dari tempatnya. Potong sesuai selera.
Step 4
Dalam mangkok, campur semua bahan celupan. Aduk rata. Masukkan yang dipotong tadi ke adonan telur. Balur hingga rata.
Step 5
Goreng dalam minyak panas dengan api sedang hingga berwarna kekuningan. Angkat dan tiriskan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua
Advertisement