Potatoes Cheese

Potatoes Cheese

Adhesti Apriliana

Adhesti Apriliana

5.0

(1 Rating)

Cemilan enak yang pasti disukai anak-anak.

Bahan Utama

500 gr kentang

100 gr keju cheddar parut

130 gr tepung maizena

1 sdt oregano kering

1 sdt garam

1 sdt kaldu bubuk

1/2 sdt lada bubuk

Minyak untuk menggoreng

Cara Memasak

Kupas kentang, rebus atau kukus hingga matang lalu haluskan.

Step 1

Kupas kentang, rebus atau kukus hingga matang lalu haluskan.

Campurkan semua bahan kecuali minyak lalu aduk hingga tercampur rata dan koreksi rasa.

Step 2

Campurkan semua bahan kecuali minyak lalu aduk hingga tercampur rata dan koreksi rasa.

Pulung adonan sebesar yang diinginkan.

Step 3

Pulung adonan sebesar yang diinginkan.

Lakukan hingga adonan habis.

Step 4

Lakukan hingga adonan habis.

Goreng di minyak panas hingga matang kecoklatan lalu angkat dan sajikan bersama cocolan saus.

Step 5

Goreng di minyak panas hingga matang kecoklatan lalu angkat dan sajikan bersama cocolan saus.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Advertisement

Advertisement

Recook

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Advertisement

Resep Masakan Lainnya

Artikel Terkait

Lihat Semua

Advertisement

Resep Kategori Terkait

Yummy Official

Yummy Official

Banana Glaze Choco Matcha “TYJ Food”

Banana Glaze Choco Matcha “TYJ Food”

(5.0)

30 mnt

159

Advertisement