Puding Kacang Hijau #JagoMasakMinggu7Periode3

Resep Puding Kacang Hijau #JagoMasakMinggu7Periode3

pawonkulo

pawonkulo

5.0

(1 Rating)

Manis sesuai selera.

Bahan Utama

Bahan Kacang Hijau:

75 gram kacang hijau

600 ml air

1 lembar daun pandan

Bahan Puding:

200 ml susu cair full cream

100 ml air rebusan kacang hijau/air putih biasa

60 gr gula pasir

1 sdm bubuk agar-agar tanpa warna

1/4 sdt vanili bubuk

Alat & Perlengkapan

Blender

Cetakan Puding

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Tuang air dalam panci. Tambahkan daun pandan. Tunggu hingga benar-benar mendidih.

Langkah 1

Tuang air dalam panci. Tambahkan daun pandan. Tunggu hingga benar-benar mendidih.

Masukkan kacang hijau yang sudah dicuci bersih. Rebus hingga empuk dan matang. Angkat lalu saring jika masih ada airnya.

Langkah 2

Masukkan kacang hijau yang sudah dicuci bersih. Rebus hingga empuk dan matang. Angkat lalu saring jika masih ada airnya.

Timbang 200 gram kacang hijau yang sudah matang. Haluskan dengan blender hingga menjadi pasta.

Langkah 3

Timbang 200 gram kacang hijau yang sudah matang. Haluskan dengan blender hingga menjadi pasta.

Masukkan pasta kacang hijau dalam panci. Tambahkan air rebusan kacang hijau atau boleh juga air biasa, susu cair full cream, gula, vanili dan bubuk agar-agar. Aduk rata. Masak hingga mendidih.

Langkah 4

Masukkan pasta kacang hijau dalam panci. Tambahkan air rebusan kacang hijau atau boleh juga air biasa, susu cair full cream, gula, vanili dan bubuk agar-agar. Aduk rata. Masak hingga mendidih.

Tuang dalam gelas atau cetakan puding. Tunggu uap panasnya hilang, simpan dalam kulkas hingga puding set. Sajikan dingin.

Langkah 5

Tuang dalam gelas atau cetakan puding. Tunggu uap panasnya hilang, simpan dalam kulkas hingga puding set. Sajikan dingin.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement