Pukis Vanilla Coklat

Resep Pukis Vanilla Coklat

Azsha Ramadhani

Azsha Ramadhani

5.0

(1 Rating)

Pukis jajanan pasar favorit banget orang rumah.

Bahan Utama

180 gr tepung terigu

1 butir telur

1/2 sdt pasta vanilla

4-5 sdm gula pasir

1/2 sdt ragi instan

250 ml susu cair

60 gr margarin (lelehkan)

Secukupnya pasta dark coklat

Advertisement

Cara Membuat

Masukkan telur, tepung, gula pasir dan ragi instan ke dalam wadah.

Langkah 1

Masukkan telur, tepung, gula pasir dan ragi instan ke dalam wadah.

Tuang susu cair, aduk sampai tercampur rata.

Langkah 2

Tuang susu cair, aduk sampai tercampur rata.

Masukkan lelehan margarin, aduk rata.

Langkah 3

Masukkan lelehan margarin, aduk rata.

Diamkan selama 1 jam, jangan kupu tutup bagian atas adonan dengan kain.

Langkah 4

Diamkan selama 1 jam, jangan kupu tutup bagian atas adonan dengan kain.

Setelah 1 jam, ambil 3/4 bagian adonan, lalu beri pasta dark coklat, aduk rata.

Langkah 5

Setelah 1 jam, ambil 3/4 bagian adonan, lalu beri pasta dark coklat, aduk rata.

Panaskan cetakan pukis, tuang 3/4 adonan putih lalu beri adonan coklat diatasnya, tunggu ber-gelembung lalu tutup, masak dengan api kecil sampai matang.

Langkah 6

Panaskan cetakan pukis, tuang 3/4 adonan putih lalu beri adonan coklat diatasnya, tunggu ber-gelembung lalu tutup, masak dengan api kecil sampai matang.

Angkat, siap disajikan!

Langkah 7

Angkat, siap disajikan!

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement