Labu kuning kaya akan manfaat, banyak vitamin dan mineral yang terkandung di dalamnya. Untuk keluarga tercinta ku persembahkan cake sehat manis gurih
150 gr puree labu kuning
200 gr terigu pro sedang
3 butir telur
150 gr gula pasir
1/2 sdt sp
1/2 sdt garam
180 ml santan (130 ml santan + 50 ml air )
1/2 sdt vanilli bubuk
1 sdt pewarna makanan kuning
100 gr Dark Cooking Chocolate (cokelat batangan)
200 ml susu cair
Step 1
Kupas dan cuci bersih labu kuning, lalu kukus. Setelah empuk haluskan dengan sendok dan saringan. Sisihkan dahulu
Step 2
Mixer gula, telur, garam, vanili dan sp hingga mengembang dan pucat
Step 3
Lalu masukkan puree labu dan mixer kembali.
Step 4
Masukkan santan dan tepung bergantian sambil terus di mixer dengan kecepatan sedang hingga tercampur rata
Step 5
Tuang ke dalam cetakan yang sudah dioles dengan minyak sayur. Kukus hingga matang dan setelah dingin keluarkan dari cetakan
Step 6
Masak susu dan dark cooking chocolate (cokelat batang) hingga larut lalu dinginkan. Tuang ganache di atas cake. Sajikan
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Advertisement
Advertisement
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua
Advertisement
Advertisement
Advertisement