Pumpkin Red Bean Rolls

Resep Pumpkin Red Bean Rolls

Ellodie

Ellodie

5.0

(1 Rating)

Hi sobat yummy. Aku mau berbagi resep cemilan, resep ini diajarkan oleh ibu ku

Bahan Utama

100 gr tepung terigu serbaguna

60 gr puree labu

9 gr ragi

15 gr gula pasir

200 gr pasta kacang merah

Cara Membuat

Campurkan 60 gr puree labu dengan 15 gr gula pasir dan 9 gr ragi, aduk hingga merata. Tambahkan 100 gr tepung terigu sedikit demi sedikit ke dalam adonan labu

Langkah 1

Campurkan 60 gr puree labu dengan 15 gr gula pasir dan 9 gr ragi, aduk hingga merata. Tambahkan 100 gr tepung terigu sedikit demi sedikit ke dalam adonan labu

Uleni hingga kalis.Tutup adonan dengan kain lembap dan diamkan selama 30 menit hingga mengembang dua kali lipat

Langkah 2

Uleni hingga kalis.Tutup adonan dengan kain lembap dan diamkan selama 30 menit hingga mengembang dua kali lipat

Bagi adonan menjadi dua bagian sama besar, lalu gulung memanjang dan pipihkan

Langkah 3

Bagi adonan menjadi dua bagian sama besar, lalu gulung memanjang dan pipihkan

Oleskan pasta kacang merah (100 gr per gulungan) secara merata di salah satu adonan. Tutup dengan gulungan adonan lainnya dan rapatkan bagian tepi

Langkah 4

Oleskan pasta kacang merah (100 gr per gulungan) secara merata di salah satu adonan. Tutup dengan gulungan adonan lainnya dan rapatkan bagian tepi

Potong-potong menjadi ukuran kecil (sekitar 3-4 cm). Susun di atas loyang kukusan dengan memberi jarak antar potongan

Langkah 5

Potong-potong menjadi ukuran kecil (sekitar 3-4 cm). Susun di atas loyang kukusan dengan memberi jarak antar potongan

Diamkan selama 15 menit agar mengembang kembali. Kukus dengan api sedang selama 30 menit

Langkah 6

Diamkan selama 15 menit agar mengembang kembali. Kukus dengan api sedang selama 30 menit

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait