Putri Salju Keju

Resep Putri Salju Keju

Diva's Kitchen

Diva's Kitchen

5.0

(1 Rating)

Kue kering yang biasanya ada di meja saat lebaran dengan penambahan keju pada pembuatannya membuat kue ini semakin enak

Bahan Utama

85 gr butter

85 gr margarin

35 gr gula halus

1 butir kuning telur

50 gr keju cheddar parut

235 gr tepung terigu protein rendah

Secukupnya gula halus

Secukupnya gula dingin

Alat & Perlengkapan

Spatula

Oven

Spatula Kue

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan bahan di dalam baskom

Langkah 1

Siapkan bahan di dalam baskom

Mixer sebentar butter, margarin, kuning telur dan gula halus. atau cukup sampai tercampur rata saja. Disini saya menggunakan whisk

Langkah 2

Mixer sebentar butter, margarin, kuning telur dan gula halus. atau cukup sampai tercampur rata saja. Disini saya menggunakan whisk

Masukkan keju. Aduk rata

Langkah 3

Masukkan keju. Aduk rata

Kemudian masukkan tepung terigu, aduk menggunakan spatula. Adonan agak lembek ya. Masukkan terlebih dahulu kedalam kulkas selama 15menit dan di tutup plastik

Langkah 4

Kemudian masukkan tepung terigu, aduk menggunakan spatula. Adonan agak lembek ya. Masukkan terlebih dahulu kedalam kulkas selama 15menit dan di tutup plastik

Setelah itu keluarkan adonan, bentuk bulat-bulat atau sesuai selera

Langkah 5

Setelah itu keluarkan adonan, bentuk bulat-bulat atau sesuai selera

Panggang di oven preheat suhu 150°C kurang lebih 40 menit. Setelah matang keluarkan dari oven, taburi dengan gula halus lalu dinginkan

Langkah 6

Panggang di oven preheat suhu 150°C kurang lebih 40 menit. Setelah matang keluarkan dari oven, taburi dengan gula halus lalu dinginkan

Setelah dingin masukkan toples dengan ditaburi gula dingin pada setiap susunannya

Langkah 7

Setelah dingin masukkan toples dengan ditaburi gula dingin pada setiap susunannya

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait