putu mayang bihun #JagoMasakMinggu6Periode2

Resep putu mayang bihun #JagoMasakMinggu6Periode2

Yulia Anwar

Yulia Anwar

5.0

(1 Rating)

Rasanya manis, keyal, dan gurih dari kelapa parut.

Bahan Utama

100 gr bihun jagung, rendam air panas

1/2 buah kelapa, parut

4 sdm gula pasir

4 sdm tepung tapioka

1/2 sdt vanili

Secukupnya pewarna makanan

Advertisement

Cara Membuat

Rendam bihun dengan air panas sampai mengembang.

Langkah 1

Rendam bihun dengan air panas sampai mengembang.

Tambahkan gula pasir, garam dan vanili. Aduk rata.

Langkah 2

Tambahkan gula pasir, garam dan vanili. Aduk rata.

Masukkan tepung tapioka, aduk lagi sampai tercampur rata.

Langkah 3

Masukkan tepung tapioka, aduk lagi sampai tercampur rata.

Adonan dibagi dua, lalu diberi pewarna makanan sesuai selera, aduk sampai tercampur rata.

Langkah 4

Adonan dibagi dua, lalu diberi pewarna makanan sesuai selera, aduk sampai tercampur rata.

Siapkan cetakan petama, masukkan ampas kelapa.

Langkah 5

Siapkan cetakan petama, masukkan ampas kelapa.

Masukkan adonan bihun tadi (step 4), sedikit ditekan biar kencang lalu kukus selama 20 menit, matikan api tunggu sampai dingin baru dikeluarkan dari cetakan dan siap dihidangkan.

Langkah 6

Masukkan adonan bihun tadi (step 4), sedikit ditekan biar kencang lalu kukus selama 20 menit, matikan api tunggu sampai dingin baru dikeluarkan dari cetakan dan siap dihidangkan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement