Rawon Daging

Resep Rawon Daging

Maya Ernawati

Maya Ernawati

5.0

(1 Rating)

Lagi kepingin masakan berkuah hangat.. karena badan lagi kurang fit.

Bahan Utama

250 gr daging khas dalam

1200 ml air mineral

2 btg serai

2 lbr daun jeruk

1 ikat daun bawang, rajang

Bawang goreng (secukupnya)

Bumbu

5 siung bawang merah

4 siung bawang putih

1 ruas kunyit

1 ruas kencur

1 ruas jahe

1 sdm ketumbar

2 biji keluwek

Air asam matang (secukupnya)

1 sdt garam

1 sdm gula

Penyedap (secukupnya)

Pelengkap

Krupuk

Sambal

Cambah pendek

Alat & Perlengkapan

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Rebus daging dalam panci sampai empuk.

Langkah 1

Rebus daging dalam panci sampai empuk.

Tumis bumbu halus sampai harum, tambahkan serai dan jahe.

Langkah 2

Tumis bumbu halus sampai harum, tambahkan serai dan jahe.

Kemudian masukan bumbu kedalam panci.

Langkah 3

Kemudian masukan bumbu kedalam panci.

Tambahkan bawang goreng agar semakin sedap.

Langkah 4

Tambahkan bawang goreng agar semakin sedap.

Lalu masukan daun jeruk, daun bawang, garam gula dan penyedap.. Masak sampai meresap. Siap untuk disajikan berserta bahan pelengkap.

Langkah 5

Lalu masukan daun jeruk, daun bawang, garam gula dan penyedap.. Masak sampai meresap. Siap untuk disajikan berserta bahan pelengkap.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement