Rebusan Sayur Kol #JagoMasakMinggu4

Resep Rebusan Sayur Kol #JagoMasakMinggu4

Fitri Rahmah Masdaudi

Fitri Rahmah Masdaudi

5.0

(1 Rating)

Cocok untuk anak kos yang tidak suka ribet.

Bahan Utama

Kol (potong sesuai selera)

2 gelas air bersih

4 siung bawang merah iris-iris

1 siung bawang putih iris-iris

5 biji cabe rawit, iris serong/sesuai selera

1 biji cabe merah, iris serong/sesuai selera

1 buah tomat merah, iris sesuai selera

3 batang daun sop/seledri, iris-iris

2 sdt garam sesuai selera

Advertisement

Cara Membuat

Rebus air bersih hingga mendidih, kemudian masukkan irisan bawang merah, bawang putih, cabe rawit, dan cabe merah. Aduk-aduk hingga tercium bau khas dari semuanya.

Langkah 1

Rebus air bersih hingga mendidih, kemudian masukkan irisan bawang merah, bawang putih, cabe rawit, dan cabe merah. Aduk-aduk hingga tercium bau khas dari semuanya.

Masukkan kol yang sudah dicuci bersih dan ditiriskan, diamkan sebentar.

Langkah 2

Masukkan kol yang sudah dicuci bersih dan ditiriskan, diamkan sebentar.

Kemudian masukkan garam, aduk-aduk kembali hingga tercampur rata.

Langkah 3

Kemudian masukkan garam, aduk-aduk kembali hingga tercampur rata.

Cek rasa, kemudian masukkan irisan tomat merah. Aduk sebentar kemudian matikan api.

Langkah 4

Cek rasa, kemudian masukkan irisan tomat merah. Aduk sebentar kemudian matikan api.

Masukkan ke dalam mangkok saji, dan taburin irisan daun sop/seledri diatasnya.

Langkah 5

Masukkan ke dalam mangkok saji, dan taburin irisan daun sop/seledri diatasnya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement