rendang ayam

Resep rendang ayam

Annisa Herlynd

Annisa Herlynd

5.0

(2 Rating)

resep turunan dari nenek yang menggugah selera

Bahan Utama

1 ekor ayam potong sesuai selera

santan kental dari 1 1/2 butir kelapa

15 siung bawang merah

8 siung bawang putih

2 ruas jari jahe

3 ruas jari lengkuas

5 sdm cabe giling atau sesuai selera

1 lembar daun salam

2 lembar daun jeruk

1 batang serai di geprek

pemasak kambing secukupnya (boleh skip)

kelapa sangrai secukupnya

garam secukupnya

minyak goreng secukupnya

marinasi ayam

garam secukupnya

2 siung bawang putih dihaluskan

1/2 sdt ketumbar

minyak goreng secukupnya

Alat & Perlengkapan

Kuas

Advertisement

Cara Membuat

sebelum digoreng, lumuri ayam yang bersih dengan bumbu marinasi. lalu diamkan 15 menit

Langkah 1

sebelum digoreng, lumuri ayam yang bersih dengan bumbu marinasi. lalu diamkan 15 menit

setelah bumbu meresap, goreng ayam separo matang. agar ayam tidak hancur saat proses membuat rendang

Langkah 2

setelah bumbu meresap, goreng ayam separo matang. agar ayam tidak hancur saat proses membuat rendang

giling bawang merah, bawang putih, jahe, dan lengkuas

Langkah 3

giling bawang merah, bawang putih, jahe, dan lengkuas

tumis bahan yang telah digiling. tambahkan cabe giling, daun salam, daun jeruk, dan serai

Langkah 4

tumis bahan yang telah digiling. tambahkan cabe giling, daun salam, daun jeruk, dan serai

setelah harum, masukan santan dan aduk agar santan tidak pecah

Langkah 5

setelah harum, masukan santan dan aduk agar santan tidak pecah

setelah mendidih, masukan ayam yang telah digoreng

Langkah 6

setelah mendidih, masukan ayam yang telah digoreng

setelah santan berubah warna, masukan pemasak kambing. aduk dan koreksi rasa

Langkah 7

setelah santan berubah warna, masukan pemasak kambing. aduk dan koreksi rasa

ketika santan mulai kental, masukan kelapa sangrai

Langkah 8

ketika santan mulai kental, masukan kelapa sangrai

setelah itu biarkan sampai menjadi kalio. mau dimakan begini juga bisa. kalau mau dibikin rendang, masak lagi sampai kering kira-kira 2 jam

Langkah 9

setelah itu biarkan sampai menjadi kalio. mau dimakan begini juga bisa. kalau mau dibikin rendang, masak lagi sampai kering kira-kira 2 jam

siap disajikan

Langkah 10

siap disajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement