Rice Bowl Jamur Teriyaki #JagoMasakMinggu3Periode2

Resep Rice Bowl Jamur Teriyaki #JagoMasakMinggu3Periode2

Rose Shanty

Rose Shanty

4.0

(8 Rating)

Mantap pake nasi.

Bahan Utama

100 gram jamur tiram, suwir-suwir

1/2 butir bawang bombay, iris memanjang

1 butir bawang putih cincang

1 cm jahe iris halus

1 batang daun bawang

1 sdm saus teriyaki

1 sdt kecap manis

1/2 sdt kecap asin

1/4 sdt lada bubuk

1 sdt minyak wijen

secukupnya garam dan gula

secukupnya wijen

secukupnya nasi

sesuai selera sayuran rebus

Alat & Perlengkapan

Mangkuk Saji

Advertisement

Cara Membuat

Tumis bawang putih, bawang bombay dan jahe hingga harum.

Langkah 1

Tumis bawang putih, bawang bombay dan jahe hingga harum.

Masukkan jamur tiram, tambahkan garam, gula, kecap manis, kecap asin, saus teriyaki, lada bubuk, minyak wijen. Masak sampai jamur layu dan air menyusut.

Langkah 2

Masukkan jamur tiram, tambahkan garam, gula, kecap manis, kecap asin, saus teriyaki, lada bubuk, minyak wijen. Masak sampai jamur layu dan air menyusut.

Masukkan daun bawang, aduk sebentar.

Langkah 3

Masukkan daun bawang, aduk sebentar.

Siapkan nasi dalam mangkuk saji.

Langkah 4

Siapkan nasi dalam mangkuk saji.

Tata jamur teriyaki di atas nasi kemudian taburi wijen.

Langkah 5

Tata jamur teriyaki di atas nasi kemudian taburi wijen.

Tambahkan sayuran rebus sebagai pelengkap dan siap dinikmati.

Langkah 6

Tambahkan sayuran rebus sebagai pelengkap dan siap dinikmati.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement