Risol Mayo

Resep Risol Mayo

Risma Layanti

Risma Layanti

5.0

(3 Rating)

Resep andalanku kalau lagi pengen makan gorengan,,,

Bahan Utama

250 gr tepung terigu

1 butir telur

Tepung roti secukupnya

1 sdt garam

Secukupnya air

Secukupnya minyak goreng

Bahan isian

Secukupnya sosis

Telur rebus

Bawang bombay

Mayonais

Advertisement

Cara Membuat

Masukkan ke dalam wadah tepung terigu, telur, garam, dan tambahkan air secukupnya.

Langkah 1

Masukkan ke dalam wadah tepung terigu, telur, garam, dan tambahkan air secukupnya.

Lalu aduk sampai tercampur rata lalu tambahkan sedikit minyak goreng.

Langkah 2

Lalu aduk sampai tercampur rata lalu tambahkan sedikit minyak goreng.

Panaskan teflon lalu dadar kulit risol masak hingga matang.

Langkah 3

Panaskan teflon lalu dadar kulit risol masak hingga matang.

Setelah kulit risol masak lalu susun telur rebus, bawang bombay, dan sosis.

Langkah 4

Setelah kulit risol masak lalu susun telur rebus, bawang bombay, dan sosis.

Tambahkan mayonaise lalu gulung.

Langkah 5

Tambahkan mayonaise lalu gulung.

Setelah semuanya selesai ambil adonan risol.

Langkah 6

Setelah semuanya selesai ambil adonan risol.

Lalu balur risol menggunakan sisa adonan.

Langkah 7

Lalu balur risol menggunakan sisa adonan.

Lalu balur dengan tepung roti hingga semuanya selesai.

Langkah 8

Lalu balur dengan tepung roti hingga semuanya selesai.

Goreng risol hingga matang.

Langkah 9

Goreng risol hingga matang.

Dan risol mayo siap untuk dinikmati.

Langkah 10

Dan risol mayo siap untuk dinikmati.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement