Risotto #JagoMasakMinggu4Periode3

Resep Risotto #JagoMasakMinggu4Periode3

andrenia giawati

andrenia giawati

5.0

(12 Rating)

Yummy.

Bahan Utama

200 gr beras

100 gr daging sapi cincang

1/2 buah bawang bombay, cacah kasar

1 sdm margarin

1/2 sdt garam

1/2 sdt merica bubuk

1/2 sdt kaldu jamur

1/2 sdt bawang putih bubuk

750 ml air

30 gr keju parut

1/2 sdt oregano

sejumput gula pasir

Alat & Perlengkapan

Kompor

Piring

Piring Saji

Advertisement

Cara Membuat

Panaskan margarin, tumis bawang bombay hingga harum, masukkan daging sapi cincang, aduk rata masak hingga berubah warna.

Langkah 1

Panaskan margarin, tumis bawang bombay hingga harum, masukkan daging sapi cincang, aduk rata masak hingga berubah warna.

Masukan beras, aduk rata.

Langkah 2

Masukan beras, aduk rata.

Tambahkan air secara bertahap, hingga nasi menjadi matang, aduk rata.

Langkah 3

Tambahkan air secara bertahap, hingga nasi menjadi matang, aduk rata.

Masukan garam, gula pasir, merica bubuk, kaldu jamur, dan bawang putih bubuk, aduk rata tambahkan oregano aduk rata.

Langkah 4

Masukan garam, gula pasir, merica bubuk, kaldu jamur, dan bawang putih bubuk, aduk rata tambahkan oregano aduk rata.

Masukkan keju parut, aduk rata, matikan kompor.

Langkah 5

Masukkan keju parut, aduk rata, matikan kompor.

Salin ke dalam piring saji, sajikan.

Langkah 6

Salin ke dalam piring saji, sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement