Roti Goreng Isi Sosis Pedas #JagoMasakMinggu5Periode2

Resep Roti Goreng Isi Sosis Pedas #JagoMasakMinggu5Periode2

Kie_kitchen

Kie_kitchen

4.0

(4 Rating)

Gampang cara bikinnya, dijamin enak rasanya.

Bahan Utama

3 buah sosis sapi

4 lembar roti tawar

1 butir telur

Tepung panir secukupnya

5 buah cabai rawit

3 sdm saus sambal

Advertisement

Cara Membuat

Ulek cabai, campur dengan potongan sosis dan saus sambal. Kemudian ambil selembar roti, isikan dengan adonan sosis.

Langkah 1

Ulek cabai, campur dengan potongan sosis dan saus sambal. Kemudian ambil selembar roti, isikan dengan adonan sosis.

Telangkupkan pinggiran roti bentuk dengan memakai gelas belimbing. ulangi sampai adonan habis.

Langkah 2

Telangkupkan pinggiran roti bentuk dengan memakai gelas belimbing. ulangi sampai adonan habis.

Celupkan roti pada kocokan telur.

Langkah 3

Celupkan roti pada kocokan telur.

Kemudian gulingkan roti di tepung panir, balut rata.

Langkah 4

Kemudian gulingkan roti di tepung panir, balut rata.

Panaskan minta goreng sampai kecoklatan. Angkat dan tiriskan.

Langkah 5

Panaskan minta goreng sampai kecoklatan. Angkat dan tiriskan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement