andrenia giawati
5.0
(2 Rating)
Enak..
Langkah 1
Dalam wadah campur tepung terigu, telur, ragi instan, air dan gula pasir uleni hingga setengah kalis, tambahkan margarin dan garam
Langkah 2
Uleni hingga kalis, diamkan hingga adonan mengembang 2x lipat
Langkah 3
Bagi adonan menjadi bulatan bulatan kecil dengan berat sesuai selera
Langkah 4
Gilas adonan, bulatkan kembali lalu pipihkan lakukan hingga habis
Langkah 5
Biarkan adonan mengembang
Langkah 6
Goreng dengan api kecil hingga kecokelatan
Langkah 7
Tiriskan
Langkah 8
Taburi roti goreng dengan gula halus
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua