Roti Isi Custard Vanilla

Resep Roti Isi Custard Vanilla

Lingz

Lingz

5.0

(1 Rating)

Yummy!

Bahan Utama

250 gr tepung terigu pro tinggi

2 sdm gula pasir

1 sdm susu bubuk

2 btr kuning telur

1 sdt ragi instant

1/4 sdt garam

130 ml susu cair hangat

Isian Custard

2 btr kuning telur

200 ml susu cair

3 sdm gula pasir

1 sdm tepung terigu pro sedang

1 sdm tepung maizena

1/4 sdt vanilla

20 gr mentega

Topping

Keju parut secukupnya

Mentega secukupnya

Alat & Perlengkapan

Loyang

Oven

Advertisement

Cara Membuat

Kocok kuning telur dan gula sampai pucat, masukkan susu cair hangat aduk-aduk lalu saring beri tepung terigu & maizena

Langkah 1

Kocok kuning telur dan gula sampai pucat, masukkan susu cair hangat aduk-aduk lalu saring beri tepung terigu & maizena

Didihkan custard sampai mengental lalu beri vanila dan mentega. Sisihkan taruh plastik dalam kulkas

Langkah 2

Didihkan custard sampai mengental lalu beri vanila dan mentega. Sisihkan taruh plastik dalam kulkas

Buat rotinya mixer semua bahan sampai kalis elastis. Istirahatkan adonan -+1 jam

Langkah 3

Buat rotinya mixer semua bahan sampai kalis elastis. Istirahatkan adonan -+1 jam

Bagi adonan menjadi bulat-bulat lalu semprotkan isian custard ke dalam adonan yang sudah dibulatkan tata dalam loyang

Langkah 4

Bagi adonan menjadi bulat-bulat lalu semprotkan isian custard ke dalam adonan yang sudah dibulatkan tata dalam loyang

Oven roti 180° selama-+ 20 menit api atas bawah lalu beri topping

Langkah 5

Oven roti 180° selama-+ 20 menit api atas bawah lalu beri topping

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement